- PEPT merupakan salah satu alat ukur untuk mengetahui kemampuan Bahasa Inggris Mahasiswa.
- PEPT sebagai syarat wajib mengikuti Ujian Akhir Semester.
- Jadwal pelaksanaan PEPT akan diumumkan oleh Direktorat Akademik melalui kalender akademik, portal akademik. paramadina.ac.id dan papan pengumuman yang tersedia pada setiap semesternya
- Nilai PEPT minimum adalah 425 dan sebagai syarat pengambilan mata kuliah skripsi/ tugas akhir
- Mahasiswa yang mencapai nilai PEPT di atas atau sama dengan 525 akan mendapatkan surat keterangan yang dikeluarkan oleh Direktorat Akademik dan diberikan ijin untuk tidak mengikuti PEPT lagi di semester-semester berikutnya.
- Bagi mahasiswa yang akan Sidang Skripsi, dan telah ikut PEPT namun nilai masih <425 bisa mengajukan essay.
Tata cara Penulisan Essay :
- Tuliskan tentang skripsi anda, 5 Lembar folio (dalam bahasa inggris)
- Jenis Tulisan : Times New Roman, Spasi 1,5, Ukuran huruf : 12
- Dikirim ke email : aris.subagio@paramadina.ac.id
- Dikirim HARUS dengan menggunakan email students Paramadina
- Tata cara mengirimkan Essay adalah membuat "body" artinya tidak hanya email kosong yang di attach file Essay saja,
Contoh:
Assalamualaikum Wr. Wb.
Dear Mr. Aris,
I’ve attached my essay for replacing PEPT and my thesis requirement. I would be grateful if you could read it at your earliest convenience.
Thanks for your time
Tidak ada komentar:
Posting Komentar